Pulang kampung ke rumah orang tua selalu menyenangkan. Bagaimana tidak? Disanalah saya tumbuh dan bermain. Tanah kelahiran saya diapit oleh bukit barisan dengan danau Kerinci berada di sisi lainnya. Bukit hijau, bentangan sawah, dan danau yang beriak sudah menjadi pemandangan sehari-hari. Udara yang sejuk adalah salah satu hal yang paling saya rindukan (selain keluarga) setelah…
Featured
Ke Eropa Bisa Murah Lho! Tips dan Persiapan Liburan Hemat ke Eropa bersama Anak
Bulan Agustus 2018, Pak Erik mengirimkan screenshoot layar HPnya yang menampilkan tiket promo Saudia Airlines rute KUL-CDG dan JED-KUL senilai 5,5 juta per orang. Ini murah banget mengingat tiket return Saudia untuk umroh sekitar 9 juta dan tiket ke Paris (atau kota Eropa Barat lainnya) paling murah 6 jutaan saat promo (walaupun pernah sekali nemu…